KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pergerakan nilai tukar rupiah masih akan mendapat pengaruh dari sentimen eksternal. Bahkan, rupiah diprediksi lanjutkan pelemahan pada perdagangan hari ini (21/5). Menurut Analis Asia Valbury Futures Lukman Leong, rencana Federal Reserve untuk mengurangi pembelian obligasi tetap menjadi faktor utama yang membebani rupiah di akhir pekan ini. Walau begitu, dia memprediksi, katalis negatif tersebut tak akan berlangsung lama. Mengingat rencana tapering off belum akan dilakukan dalam waktu dekat.
Rupiah diprediksi melemah terbatas pada hari ini (21/5), ini alasannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pergerakan nilai tukar rupiah masih akan mendapat pengaruh dari sentimen eksternal. Bahkan, rupiah diprediksi lanjutkan pelemahan pada perdagangan hari ini (21/5). Menurut Analis Asia Valbury Futures Lukman Leong, rencana Federal Reserve untuk mengurangi pembelian obligasi tetap menjadi faktor utama yang membebani rupiah di akhir pekan ini. Walau begitu, dia memprediksi, katalis negatif tersebut tak akan berlangsung lama. Mengingat rencana tapering off belum akan dilakukan dalam waktu dekat.