KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah di pasar spot berhasil ditutup menguat 0,18% ke Rp 14.090 per dolar Amerika Serikat (AS) pada hari ini. Sejumlah sentimen dari eksternal jadi penopang penguatan rupiah sepanjang hari ini. Direktur TRFX Garuda Berjangka Ibrahim mengatakan, katalis utama yang menopang pergerakan mata uang Garuda datang setelah Federal Reserve menyatakan bakal membeli obligasi korporasi di pasar sekunder. Pembelian surat utang yang dilakukan Selasa (16/6) ini menjadi bagian dari skema stimulus yang sudah diumumkan sebelumnya.
Rupiah ditutup menguat ke Rp 14.090 per dolar AS, ini sentimen pendukungnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah di pasar spot berhasil ditutup menguat 0,18% ke Rp 14.090 per dolar Amerika Serikat (AS) pada hari ini. Sejumlah sentimen dari eksternal jadi penopang penguatan rupiah sepanjang hari ini. Direktur TRFX Garuda Berjangka Ibrahim mengatakan, katalis utama yang menopang pergerakan mata uang Garuda datang setelah Federal Reserve menyatakan bakal membeli obligasi korporasi di pasar sekunder. Pembelian surat utang yang dilakukan Selasa (16/6) ini menjadi bagian dari skema stimulus yang sudah diumumkan sebelumnya.