KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah makin perkasa pasca pemilihan umum. Berbagai sentimen eksternal dan internal menguji pergerakan mata uang Garuda. Pekan depan, penguatan rupiah diprediksi masih akan berlanjut. Pekan ini sentimen eksternal paling terasa adalah notulesi The Fed dalam rapat Federal Open Market Committee (FOCM) yang bernada dovish. Selain itu, rilis data ekspor China bulan Maret dilaporkan tumbuh 14,2% yeay on year (yoy). Berdasarkan data Bloomberg pada Kamis (18/4) rupiah ditutup di level Rp 14.045 per dollar Amerika Serikat (AS), menguat 0,28% dibanding Selasa (16/4).
Rupiah ditutup menguat pekan ini, simak prediksinya pekan depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah makin perkasa pasca pemilihan umum. Berbagai sentimen eksternal dan internal menguji pergerakan mata uang Garuda. Pekan depan, penguatan rupiah diprediksi masih akan berlanjut. Pekan ini sentimen eksternal paling terasa adalah notulesi The Fed dalam rapat Federal Open Market Committee (FOCM) yang bernada dovish. Selain itu, rilis data ekspor China bulan Maret dilaporkan tumbuh 14,2% yeay on year (yoy). Berdasarkan data Bloomberg pada Kamis (18/4) rupiah ditutup di level Rp 14.045 per dollar Amerika Serikat (AS), menguat 0,28% dibanding Selasa (16/4).