KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah berhasil mencatatkan kinerja positif pada perdagangan hari ini, Kamis (22/3). Di pasar spot, rupiah ditutup di level Rp 14.520 per dolar Amerika Serikat (AS) atau menguat tipis 0,07% dibandingkan penutupan sebelumnya. Sementara di kurs tengah Bank Indonesia (BI), rupiah juga berhasil mencatatkan penguatan. Mata uang Garuda ini ditutup terapresiasi 0,13% ke level Rp 14.530 per dolar AS. Analis Valbury Asia Futures Lukman Leong mengatakan, penguatan rupiah pada perdagangan hari ini masih sejalan dengan pergerakan mata uang dunia. Menurutnya, dengan sentimen risk-on yang sedang menguat, minat risiko investor pun muncul dan terbukti dari menguatnya bursa saham hari ini.
Rupiah ditutup menguat tipis, begini arah kurs jelang akhir pekan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah berhasil mencatatkan kinerja positif pada perdagangan hari ini, Kamis (22/3). Di pasar spot, rupiah ditutup di level Rp 14.520 per dolar Amerika Serikat (AS) atau menguat tipis 0,07% dibandingkan penutupan sebelumnya. Sementara di kurs tengah Bank Indonesia (BI), rupiah juga berhasil mencatatkan penguatan. Mata uang Garuda ini ditutup terapresiasi 0,13% ke level Rp 14.530 per dolar AS. Analis Valbury Asia Futures Lukman Leong mengatakan, penguatan rupiah pada perdagangan hari ini masih sejalan dengan pergerakan mata uang dunia. Menurutnya, dengan sentimen risk-on yang sedang menguat, minat risiko investor pun muncul dan terbukti dari menguatnya bursa saham hari ini.