JAKARTA. Rupiah gagal memanfaatkan pelemahan dollar Amerika Serikat (AS). Mengacu Bloomberg, Senin (28/11), di pasar spot, valuasi rupiah melemah tipis 0,05% di level Rp 13.532 per dollar AS dibanding hari sebelumnya. Sementara di kurs tengah Bank Indonesia (BI) posisi rupiah terbang 0,75% ke level Rp 13.467 per dollar AS. Asal tahu saja, dollar AS menuju penurunan terbesar terhadap yen dalam dua bulan terakhir.
Rupiah gagal manfaatkan pelemahan dollar AS
JAKARTA. Rupiah gagal memanfaatkan pelemahan dollar Amerika Serikat (AS). Mengacu Bloomberg, Senin (28/11), di pasar spot, valuasi rupiah melemah tipis 0,05% di level Rp 13.532 per dollar AS dibanding hari sebelumnya. Sementara di kurs tengah Bank Indonesia (BI) posisi rupiah terbang 0,75% ke level Rp 13.467 per dollar AS. Asal tahu saja, dollar AS menuju penurunan terbesar terhadap yen dalam dua bulan terakhir.