KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah hari Senin (22/3) ini menguat di kurs Jakarta Interbank Spot Dollar Rate alias Jisdor. Pada awal pekan ini, kurs rupiah di kurs Jisdor bertengger di level Rp 14.456 per dolar AS. Sementara pada akhir pekan kemarin, rupiah diparkir pada level Rp 14.476 per dolar AS di kurs tengah BI. Namun di pasar spot rupiah pada pagi ini masih melemah. Mengutip Bloomberg pada pukul 09.57 WIB, rupiah berada di level Rp 14.437 per dolar AS alias melemah 0,20% dari penutupan pada akhir pekan lalu di level Rp 14.410 per dolar AS.
Rupiah hari ini menguat ke level Rp 14.456 per dolar AS di kurs Jisdor
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah hari Senin (22/3) ini menguat di kurs Jakarta Interbank Spot Dollar Rate alias Jisdor. Pada awal pekan ini, kurs rupiah di kurs Jisdor bertengger di level Rp 14.456 per dolar AS. Sementara pada akhir pekan kemarin, rupiah diparkir pada level Rp 14.476 per dolar AS di kurs tengah BI. Namun di pasar spot rupiah pada pagi ini masih melemah. Mengutip Bloomberg pada pukul 09.57 WIB, rupiah berada di level Rp 14.437 per dolar AS alias melemah 0,20% dari penutupan pada akhir pekan lalu di level Rp 14.410 per dolar AS.