KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sempat menguat di tengah pekan, rupiah kembali melemah jelang akhir pekan ini. Jumat (6/3) pukul 8.11 WIB, kurs rupiah spot berada di Rp 14.221 per dolar Amerika Serikat (AS). Rupiah spot ini melemah 0,32% dari posisi kemarin pada Rp 14.175 per dolar AS. Tapi, rupiah tercatat menguat 0,68% dalam sepekan ini. Akhir pekan lalu, rupiah ditutup di Rp 14.315 per dolar AS yang merupakan posisi terlemah sejak Agustus 2019. Baca Juga: Saham Perbankan Jadi Buruan di Tengah Aksi Jual Investor Asing
Rupiah melemah lagi jelang akhir pekan, masih menguat dalam seminggu terakhir
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sempat menguat di tengah pekan, rupiah kembali melemah jelang akhir pekan ini. Jumat (6/3) pukul 8.11 WIB, kurs rupiah spot berada di Rp 14.221 per dolar Amerika Serikat (AS). Rupiah spot ini melemah 0,32% dari posisi kemarin pada Rp 14.175 per dolar AS. Tapi, rupiah tercatat menguat 0,68% dalam sepekan ini. Akhir pekan lalu, rupiah ditutup di Rp 14.315 per dolar AS yang merupakan posisi terlemah sejak Agustus 2019. Baca Juga: Saham Perbankan Jadi Buruan di Tengah Aksi Jual Investor Asing