KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah melemah tipis terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di awal perdagangan Rabu (2/2). Pukul 9.25 WIB, kurs rupiah spot melemah ke Rp 14.334 per dolar AS dari penutupan perdagangan kemarin pada Rp 14.331 per dolar AS. Kurs rupiah bergerak flat menjelang rilis inflasi Januari. Inflasi diperkirakan mencapai 2,2% secara tahunan pada Januari dari 1,9% di bulan Desember. Permintaan domestik, harga komoditas berpotensi mengerek inflasi di atas angka tengah target 3% tahun 2022. Baca Juga: Rupiah Digoyang Sejenak Wajib Olah Hasil Tambang
Rupiah Melemah Tipis Terhadap Dolar Pada Rabu (2/2) Pagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah melemah tipis terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di awal perdagangan Rabu (2/2). Pukul 9.25 WIB, kurs rupiah spot melemah ke Rp 14.334 per dolar AS dari penutupan perdagangan kemarin pada Rp 14.331 per dolar AS. Kurs rupiah bergerak flat menjelang rilis inflasi Januari. Inflasi diperkirakan mencapai 2,2% secara tahunan pada Januari dari 1,9% di bulan Desember. Permintaan domestik, harga komoditas berpotensi mengerek inflasi di atas angka tengah target 3% tahun 2022. Baca Juga: Rupiah Digoyang Sejenak Wajib Olah Hasil Tambang