KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah menguat lagi di awal pekan ini. Senin (19/8) pukul 8.16 WIB, kurs rupiah spot berada di Rp 14.197 per dolar Amerika Serikat (AS). Kurs rupiah ini menguat 0,30% ketimbang posisi akhir pekan lalu pada Rp 14.240 per dolar AS. Rupiah menguat dalam dua hari perdagangan. Bahkan, penguatan rupiah pagi ini makin pesat hingga menyentuh level yang sama dengan 9 Agustus lalu pada Rp 14.194 per dolar AS. Posisi terkuat rupiah sebelumnya adalah pada 2 Agustus yakni di level Rp 14.185 per dolar AS. Baca Juga: Ekonomi Global Masih Suram, Pemerintah Hati-Hati Pasang Target Pertumbuhan di 2020 premium
Rupiah menguat ke Rp 14.197 per dolar jelang rapat dewan gubernur BI pekan ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah menguat lagi di awal pekan ini. Senin (19/8) pukul 8.16 WIB, kurs rupiah spot berada di Rp 14.197 per dolar Amerika Serikat (AS). Kurs rupiah ini menguat 0,30% ketimbang posisi akhir pekan lalu pada Rp 14.240 per dolar AS. Rupiah menguat dalam dua hari perdagangan. Bahkan, penguatan rupiah pagi ini makin pesat hingga menyentuh level yang sama dengan 9 Agustus lalu pada Rp 14.194 per dolar AS. Posisi terkuat rupiah sebelumnya adalah pada 2 Agustus yakni di level Rp 14.185 per dolar AS. Baca Juga: Ekonomi Global Masih Suram, Pemerintah Hati-Hati Pasang Target Pertumbuhan di 2020 premium