KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah ditutup menguat pada perdagangan Kamis (7/3). Di pasar spot, rupiah menguat 0,32% ke Rp 15.655 per dolar Amerika Serikat (AS) dan di Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) Bank Indonesia (BI) menguat ke Rp 15.658 per dolar AS. Senior Economist KB Valbury Sekuritas Fikri C. Permana mengatakan, dari global dipengaruhi oleh pernyataan Gubernur Fed Jerome Powell bahwa suku bunga akan turun. Akibatnya, dolar indeks melemah dan mendorong apresiasi rupiah. Baca Juga: Cadangan Devisa Februari Turun Jadi US$ 144 Miliar, Begini Proyeksinya untuk Maret
Rupiah Menguat ke Rp 15.655 Hari Ini, Bagaimana Nasib Besok?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah ditutup menguat pada perdagangan Kamis (7/3). Di pasar spot, rupiah menguat 0,32% ke Rp 15.655 per dolar Amerika Serikat (AS) dan di Jakarta Interbank Spot Dollar Rate (Jisdor) Bank Indonesia (BI) menguat ke Rp 15.658 per dolar AS. Senior Economist KB Valbury Sekuritas Fikri C. Permana mengatakan, dari global dipengaruhi oleh pernyataan Gubernur Fed Jerome Powell bahwa suku bunga akan turun. Akibatnya, dolar indeks melemah dan mendorong apresiasi rupiah. Baca Juga: Cadangan Devisa Februari Turun Jadi US$ 144 Miliar, Begini Proyeksinya untuk Maret