KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah akhirnya kembali ke Rp 14.000 setelah berada di bawah level tersebut dalam tujuh hari perdagangan terakhir. Rabu (24/7), kurs referensi Jakarta interbank spot dollar rate (Jisdor) Bank Indonesia (BI) melemah ke Rp 14.011 per dollar Amerika Serikat (AS). Hari ini, Jisdor melemah 0,27% ketimbang posisi kemarin pada Rp 13.973 per dollar AS. Di pasar spot pada pukul 10.35 WIB, kurs rupiah bahkan sudah melemah ke Rp 14.016 per dollar AS, melemah 0,22% dari posisi penutupan kemarin pada Rp 13.985 per dollar AS.
Rupiah spot melemah kembali ke Rp 14.016 per dollar AS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah akhirnya kembali ke Rp 14.000 setelah berada di bawah level tersebut dalam tujuh hari perdagangan terakhir. Rabu (24/7), kurs referensi Jakarta interbank spot dollar rate (Jisdor) Bank Indonesia (BI) melemah ke Rp 14.011 per dollar Amerika Serikat (AS). Hari ini, Jisdor melemah 0,27% ketimbang posisi kemarin pada Rp 13.973 per dollar AS. Di pasar spot pada pukul 10.35 WIB, kurs rupiah bahkan sudah melemah ke Rp 14.016 per dollar AS, melemah 0,22% dari posisi penutupan kemarin pada Rp 13.985 per dollar AS.