KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah masih mencermati pelemahan rupiah yang telah menembus Rp 15.025 per dollar Amerika Serikat (AS) siang ini. "Saya pulang dulu, saya coba pelajari, nanti kita lihat," ungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin Nasution di Kompleks Istana Kepresidenan, Selasa (2/10). Lebih lanjut, ia enggan berkomentar. "Ya sudahlah jangan dikomentari dulu, pokoknya kita cerna dulu semuanya, jangan buru-buru minta komentar," katanya.
Rupiah tembus Rp 15.000, Menko Darmin: Kita pelajari dulu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah masih mencermati pelemahan rupiah yang telah menembus Rp 15.025 per dollar Amerika Serikat (AS) siang ini. "Saya pulang dulu, saya coba pelajari, nanti kita lihat," ungkap Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin Nasution di Kompleks Istana Kepresidenan, Selasa (2/10). Lebih lanjut, ia enggan berkomentar. "Ya sudahlah jangan dikomentari dulu, pokoknya kita cerna dulu semuanya, jangan buru-buru minta komentar," katanya.