KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) cenderung melemah sejak awal tahun. Di tengah pelemahan beberapa mata uang lainnya terhadap dollar AS, ringgit Malaysia dan baht Thailand justru sebaliknya, yaitu mengalami penguatan. Gubernur BI Agus Martowardojo mengatakan, year to date hingga April 2018 secara point to point, rupiah mengalami depresiasi sebesar 2,08%.
Rupiah terdepresiasi, kenapa ringgit dan baht menguat?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) cenderung melemah sejak awal tahun. Di tengah pelemahan beberapa mata uang lainnya terhadap dollar AS, ringgit Malaysia dan baht Thailand justru sebaliknya, yaitu mengalami penguatan. Gubernur BI Agus Martowardojo mengatakan, year to date hingga April 2018 secara point to point, rupiah mengalami depresiasi sebesar 2,08%.