KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Bukopin Tbk dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) memutuskan mantan Menteri BUMN pada kabinet Indonesia Bersatu II Mustafa Abubakar sebagai Komisaris Utama Independen perseroan. Direktur Utama Bank Bukopin Eko Rachmansyah Gindo mengatakan, dari ketiga pemegang saham terbesar di Bukopin antara lain PT Bosowa Corporindo (30%), Kopelindo (18,09%), dan Pemerintah (11,43%) masing-masing menunjuk perwakilan komisaris. "Tiga besar perwakilan pemegang saham ini mengajukan satu komisaris. Bosowa dulu Rachmat Kaimuddin, dari Kopeindo Deddy Kodir dan dari Pemerintah Luky Alfirman, nah sekarang minta pergantian," katanya di Jakarta, Selasa (22/5).
RUPST Bank Bukopin putuskan tak beri tantiem
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Bukopin Tbk dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) memutuskan mantan Menteri BUMN pada kabinet Indonesia Bersatu II Mustafa Abubakar sebagai Komisaris Utama Independen perseroan. Direktur Utama Bank Bukopin Eko Rachmansyah Gindo mengatakan, dari ketiga pemegang saham terbesar di Bukopin antara lain PT Bosowa Corporindo (30%), Kopelindo (18,09%), dan Pemerintah (11,43%) masing-masing menunjuk perwakilan komisaris. "Tiga besar perwakilan pemegang saham ini mengajukan satu komisaris. Bosowa dulu Rachmat Kaimuddin, dari Kopeindo Deddy Kodir dan dari Pemerintah Luky Alfirman, nah sekarang minta pergantian," katanya di Jakarta, Selasa (22/5).