KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Rusia memberikan apresiasi terhadap masyarakat Indonesia atas perang Rusia-Ukraina yang sudah berlangsung selama satu bulan ini. Duta Besar Rusia untuk Indonesia, Lyudmila Vorobieva berterima kasih kepada pemerintah dan masyarakat Indonesia yang tidak melakukan kampanye anti Rusia. “Untuk itu kami mengucapkan terima kasih,” katanya saat paparan di kediaman Dubes Rusia, Rabu (23/3).
Rusia Hargai Indonesia Tidak Kampanye Anti Rusia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Rusia memberikan apresiasi terhadap masyarakat Indonesia atas perang Rusia-Ukraina yang sudah berlangsung selama satu bulan ini. Duta Besar Rusia untuk Indonesia, Lyudmila Vorobieva berterima kasih kepada pemerintah dan masyarakat Indonesia yang tidak melakukan kampanye anti Rusia. “Untuk itu kami mengucapkan terima kasih,” katanya saat paparan di kediaman Dubes Rusia, Rabu (23/3).