KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov memperingatkan negara-negara Barat agar tidak mencoba menghancurkan arsitektur Perjanjian Damai Bosnia dan Herzegovina atau Dayton, karena penuh dengan konsekuensi serius. "Saya ingin memperingatkan secara serius beberapa mitra kami agar tidak mencoba merusak arsitektur Perjanjian Dayton. Kami mengamati upaya semacam itu," katanya usai bertemu utusan Kepresidenan Bosnia dan Herzegovina, Senin (14/12). "Upaya semacam itu, apa pun motif mereka, akan menimbulkan konsekuensi paling serius," tegas dia seperti dilansir TASS.
Rusia: Kami peringatkan negara Barat jangan coba hancurkan Perjanjian Damai Bosnia
KONTAN.CO.ID - MOSKOW. Menteri Luar Negeri Rusia Sergey Lavrov memperingatkan negara-negara Barat agar tidak mencoba menghancurkan arsitektur Perjanjian Damai Bosnia dan Herzegovina atau Dayton, karena penuh dengan konsekuensi serius. "Saya ingin memperingatkan secara serius beberapa mitra kami agar tidak mencoba merusak arsitektur Perjanjian Dayton. Kami mengamati upaya semacam itu," katanya usai bertemu utusan Kepresidenan Bosnia dan Herzegovina, Senin (14/12). "Upaya semacam itu, apa pun motif mereka, akan menimbulkan konsekuensi paling serius," tegas dia seperti dilansir TASS.