KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Perkoperasian diprediksi tidak akan rampung di tahun ini. Anggota Komisi VI DPR RI, Amin Ak mengatakan penyebabnya adalah UU yang berlaku saat ini sudah berumur 31 tahun. Sehingga banyak substansi yang harus dirubah. Kemudian, banyak juga pasal-pasal yang kemudian harus disesuikan dengan UU Ciptak Kerja dan UU pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (P2SK).
RUU Perkoperasian Sulit Rampung pada Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Perkoperasian diprediksi tidak akan rampung di tahun ini. Anggota Komisi VI DPR RI, Amin Ak mengatakan penyebabnya adalah UU yang berlaku saat ini sudah berumur 31 tahun. Sehingga banyak substansi yang harus dirubah. Kemudian, banyak juga pasal-pasal yang kemudian harus disesuikan dengan UU Ciptak Kerja dan UU pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (P2SK).