KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Keputusan The Fed menaikkan suku bunga ketiga kalinya di tahun ini, ikut mengangkat indeks bursa saham Amerika Serikat (AS), Kamis (27/9). Indeks Bursa Wal Street juga terdorong naiknya saham Apple dan Amazon. Setelah menaikkan suku bunga 25 basis poin menjadi 2%-2,5% pada Rabu (26/9), The Fed melemparkan sinyal tidak akan melakukan perubahan kebijakan moneter di tahun-tahun mendatang. "Kami memiliki gelora yang baik dalam beberapa jam terakhir kemarin. Jadi hari ini kami akan menangkap sedikit kenaikan," kata Art Hogan, Kepala Strategi Pasar di B. Riley FBR seperti dikutip Reuters.
Saham Apple dan Amazon mendorong indeks bursa Wall Street
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Keputusan The Fed menaikkan suku bunga ketiga kalinya di tahun ini, ikut mengangkat indeks bursa saham Amerika Serikat (AS), Kamis (27/9). Indeks Bursa Wal Street juga terdorong naiknya saham Apple dan Amazon. Setelah menaikkan suku bunga 25 basis poin menjadi 2%-2,5% pada Rabu (26/9), The Fed melemparkan sinyal tidak akan melakukan perubahan kebijakan moneter di tahun-tahun mendatang. "Kami memiliki gelora yang baik dalam beberapa jam terakhir kemarin. Jadi hari ini kami akan menangkap sedikit kenaikan," kata Art Hogan, Kepala Strategi Pasar di B. Riley FBR seperti dikutip Reuters.