KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,23% ke level 5.714,224 pada perdagangan sesi I, Rabu (25/11). Sejumlah saham juga terpantau mengalami penguatan yang signifikan. Salah satunya adalah saham PT Bumi Resources Tbk (BUMI) yang pada perdagangan sesi pertama hari ini melejit hingga 21,05% ke level Rp 69. Bahkan, saham BUMI sempat menyentuh level Rp 75 yang merupakan level tertingginya sejak awal tahun atau secara year-to-date (ytd).
Saham Bumi Resources (BUMI) bangkit dari level gocap, naik 21,05% di sesi I hari ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 0,23% ke level 5.714,224 pada perdagangan sesi I, Rabu (25/11). Sejumlah saham juga terpantau mengalami penguatan yang signifikan. Salah satunya adalah saham PT Bumi Resources Tbk (BUMI) yang pada perdagangan sesi pertama hari ini melejit hingga 21,05% ke level Rp 69. Bahkan, saham BUMI sempat menyentuh level Rp 75 yang merupakan level tertingginya sejak awal tahun atau secara year-to-date (ytd).