KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gempuran bisnis transportasi online memaksa emiten transportasi memutar strategi supaya dapat bertahan. Meski demikian, kesulitan tetap menghadang, seperti yang terjadi pada PT Express Transindo Utama Tbk (TAXI). Saham TAXI bahkan tumbang di posisi terendah yaitu Rp 50 per saham pada penutupan perdagangan Senin (4/12). Saham PT Blue Bird Tbk (BIRD) juga tergerus ke posisi ternedah tahun ini di Rp 3.590. Alfred Nainggolan, Kepala Riset Koneksi Kapital menyatakan, jika mengacu kinerja laporan keuangan dua tahun belakangan, maka akan sangat berat bagi emiten-emiten transportasi untuk bisa mempertahankan performanya.
Saham emiten transportasi jatuh, ini saran analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Gempuran bisnis transportasi online memaksa emiten transportasi memutar strategi supaya dapat bertahan. Meski demikian, kesulitan tetap menghadang, seperti yang terjadi pada PT Express Transindo Utama Tbk (TAXI). Saham TAXI bahkan tumbang di posisi terendah yaitu Rp 50 per saham pada penutupan perdagangan Senin (4/12). Saham PT Blue Bird Tbk (BIRD) juga tergerus ke posisi ternedah tahun ini di Rp 3.590. Alfred Nainggolan, Kepala Riset Koneksi Kapital menyatakan, jika mengacu kinerja laporan keuangan dua tahun belakangan, maka akan sangat berat bagi emiten-emiten transportasi untuk bisa mempertahankan performanya.