KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Tiga indeks utama Wall Street bergerak naik ditopang laju sektor saham energi, Kamis (13/6). Serta sentimen dari harapan penurunan suku bunga. Mengutip Reuters, pukul 9:53 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 109,90 poin, atau 0,42% pada 26.114,73, S&P 500 naik 13,06 poin, atau 0,45% pada 2,892.90 dan Nasdaq Composite naik 51,41 poin, atau 0,66 di 7.844,13. Indeks energi S&P melonjak 1,21%, terbesar di antara 11 sektor utama. Saham utama minyak Exxon Mobil Corp dan Chevron Corp masing-masing naik 1%.
Saham energi mengerek Wall Street lebih tinggi
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Tiga indeks utama Wall Street bergerak naik ditopang laju sektor saham energi, Kamis (13/6). Serta sentimen dari harapan penurunan suku bunga. Mengutip Reuters, pukul 9:53 waktu setempat, Dow Jones Industrial Average naik 109,90 poin, atau 0,42% pada 26.114,73, S&P 500 naik 13,06 poin, atau 0,45% pada 2,892.90 dan Nasdaq Composite naik 51,41 poin, atau 0,66 di 7.844,13. Indeks energi S&P melonjak 1,21%, terbesar di antara 11 sektor utama. Saham utama minyak Exxon Mobil Corp dan Chevron Corp masing-masing naik 1%.