KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Saham PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) anjlok 6,54% ke level Rp 10.725 per saham pada sesi I perdagangan Rabu (12/2). Terjadi aksi jual asing dengan nilai bersih Rp 58,7 miliar di seluruh pasar. Analis RHB Sekuritas Indonesia Michael Wilson Setjoadi mengatakan, penurunan saham ini merupakan respons negatif pelaku pasar terkait dengan langkah ICBP yang tengah menjajaki akuisisi seluruh saham Pinehill Company Limited yang ditawarkan oleh Pinehill Corpora Limited, grup Pinehill. Pinehill Company Limited adalah perusahaan berbadan hukum negara British Virgin Island (BVI), yakni negara yang menerapkan bebas pajak. Baca Juga: Indofood CBP (ICBP) jajaki akuisisi Pinehill Company Limited, harga sahamnya melorot
Saham ICBP anjlok 6,54%, rencana akusisi Pinehill Company Limited jadi penyebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Saham PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) anjlok 6,54% ke level Rp 10.725 per saham pada sesi I perdagangan Rabu (12/2). Terjadi aksi jual asing dengan nilai bersih Rp 58,7 miliar di seluruh pasar. Analis RHB Sekuritas Indonesia Michael Wilson Setjoadi mengatakan, penurunan saham ini merupakan respons negatif pelaku pasar terkait dengan langkah ICBP yang tengah menjajaki akuisisi seluruh saham Pinehill Company Limited yang ditawarkan oleh Pinehill Corpora Limited, grup Pinehill. Pinehill Company Limited adalah perusahaan berbadan hukum negara British Virgin Island (BVI), yakni negara yang menerapkan bebas pajak. Baca Juga: Indofood CBP (ICBP) jajaki akuisisi Pinehill Company Limited, harga sahamnya melorot