KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja perbankan syariah selama pandemi Covid-19 masih tumbuh ciamik. Pembiayaan misalnya terus tercatat positif di saat perbankan secara nasional mengalami kontraksi hingga pertengahan 2021. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat, pembiayaan bank umum syariah dan unit usaha syariah meningkat 7,69% yoy menjadi Rp 396,80 triliun pada Agustus 2021. Diikuti peningkatan aset 14,22% dan DPK 14,72% yang masing - masing mencapai Rp 573,81 triliun dan Rp 490,73 triliun. Propek bisnis bank syariah tahun depan diperkirakan akan tumbuh lebih kencang lagi sejalan dengan pemulihan ekonomi.
Saham perbankan syariah masih sangat prospektif, ini alasannya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja perbankan syariah selama pandemi Covid-19 masih tumbuh ciamik. Pembiayaan misalnya terus tercatat positif di saat perbankan secara nasional mengalami kontraksi hingga pertengahan 2021. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat, pembiayaan bank umum syariah dan unit usaha syariah meningkat 7,69% yoy menjadi Rp 396,80 triliun pada Agustus 2021. Diikuti peningkatan aset 14,22% dan DPK 14,72% yang masing - masing mencapai Rp 573,81 triliun dan Rp 490,73 triliun. Propek bisnis bank syariah tahun depan diperkirakan akan tumbuh lebih kencang lagi sejalan dengan pemulihan ekonomi.