JAKARTA. Saham-saham perbankan menjadi sasaran empuk aksi jual oleh investor asing. Pada sesi I perdagangan hari ini di Bursa Efek Indonesia (BEI), saham bank dengan kapitalisasi jumbo duduk di jajaran top losers. Berikut rincian saham yang dilepas investor asing: BBRI Rp294 miliar, BMRI Rp139 miliar, BBCA Rp116 miliar, dan BBNI Rp37 miliar.
Saham-saham bank didera aksi jual asing
JAKARTA. Saham-saham perbankan menjadi sasaran empuk aksi jual oleh investor asing. Pada sesi I perdagangan hari ini di Bursa Efek Indonesia (BEI), saham bank dengan kapitalisasi jumbo duduk di jajaran top losers. Berikut rincian saham yang dilepas investor asing: BBRI Rp294 miliar, BMRI Rp139 miliar, BBCA Rp116 miliar, dan BBNI Rp37 miliar.