KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Saham-saham teknologi kembali menyelamatkan bursa saham Wall Street pada Jumat (25/9), sekaligus mengangkat indeks utama Wall Street naik lebih dari 1%. Hanya saja, indeks Dow Jones dan S&P 500 masih membukukan penurunan mingguan terpanjang dalam satu tahun terakhir karena ketakutan investor akan perlambatan ekonomi memicu hampir kekalahan selama sebulan. Reuters melaporkan, pada perdagangan Jumat (25/9), investor mulai membeli saham-saham yang melemah setelah Nasdaq mengkonfirmasi fase korektif di awal bulan ini.
Saham-saham teknologi menopang bursa Wall Street di akhir pekan ini
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Saham-saham teknologi kembali menyelamatkan bursa saham Wall Street pada Jumat (25/9), sekaligus mengangkat indeks utama Wall Street naik lebih dari 1%. Hanya saja, indeks Dow Jones dan S&P 500 masih membukukan penurunan mingguan terpanjang dalam satu tahun terakhir karena ketakutan investor akan perlambatan ekonomi memicu hampir kekalahan selama sebulan. Reuters melaporkan, pada perdagangan Jumat (25/9), investor mulai membeli saham-saham yang melemah setelah Nasdaq mengkonfirmasi fase korektif di awal bulan ini.