KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2018 sejumlah perusahaan yang bergerak di bidang teknologi digital, baik start up dan e-commerce sudah mulai melantai di pasar modal. Yang terbaru adalah PT NFC Indonesia Tbk (NFCX) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia. Sebelumnya, tercatat sudah ada dua emiten startup yakni PT Kioson Komersial Indonesia Tbk (KIOS) dan PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS). Bursa dalam negeri akan bersiap diramaikan oleh emiten sektor ini.
Saham startup teknologi mentereng di bursa, ini rekomendasi analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun 2018 sejumlah perusahaan yang bergerak di bidang teknologi digital, baik start up dan e-commerce sudah mulai melantai di pasar modal. Yang terbaru adalah PT NFC Indonesia Tbk (NFCX) resmi melantai di Bursa Efek Indonesia. Sebelumnya, tercatat sudah ada dua emiten startup yakni PT Kioson Komersial Indonesia Tbk (KIOS) dan PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS). Bursa dalam negeri akan bersiap diramaikan oleh emiten sektor ini.