TOKYO. Bursa Asia dibuka mengikuti pergerakan positif bursa AS pada Jumat (16/10) pagi. Mengutip data Bloomberg, pada pukul 09.01 waktu Tokyo, indeks MSCI Asia Pacific naik 0,4% menjadi 134,53. Sepanjang pekan ini, indeks acuan Asia sudah naik 0,9%. Sementara itu, indeks Topix Jepang naik 0,8%, indeks Kospi Korea Selatan naik 0,2%, indeks NZX 50 Selandia Baru naik 0,6%, dan indeks S&P/ASX 200 Australia naik 1,1%. Kenaikan bursa Asia pagi ini disokong oleh lonjakan saham-saham berbasis teknologi dan finansial.
Saham teknologi & keuangan mendongkrak bursa Asia
TOKYO. Bursa Asia dibuka mengikuti pergerakan positif bursa AS pada Jumat (16/10) pagi. Mengutip data Bloomberg, pada pukul 09.01 waktu Tokyo, indeks MSCI Asia Pacific naik 0,4% menjadi 134,53. Sepanjang pekan ini, indeks acuan Asia sudah naik 0,9%. Sementara itu, indeks Topix Jepang naik 0,8%, indeks Kospi Korea Selatan naik 0,2%, indeks NZX 50 Selandia Baru naik 0,6%, dan indeks S&P/ASX 200 Australia naik 1,1%. Kenaikan bursa Asia pagi ini disokong oleh lonjakan saham-saham berbasis teknologi dan finansial.