KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan oil and gas, PetroChina International Companies in Indonesia menyambangi Bursa Efek Indonesia (BEI) pada pembukaan perdagangan Senin (2/4). Meski menyambangi bursa, manajemen PetroChina menyebut, belum bermaksud melakukan initial public offering (IPO). Gong Bencai, President PetroChina International Companies in Indonesia menyatakan, pihaknya belum bermaksud untuk IPO. Sebab, saat ini belum berbentuk PT. Apabila ingin listing, perusahaan harus berbentu PT. Lanjut Bencai, saat ini induk usaha di Indonesia sudah listing di Hongkong, Shanghai dan New York.
Sambangi BEI, PetroChina klaim belum pertimbangkan IPO
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan oil and gas, PetroChina International Companies in Indonesia menyambangi Bursa Efek Indonesia (BEI) pada pembukaan perdagangan Senin (2/4). Meski menyambangi bursa, manajemen PetroChina menyebut, belum bermaksud melakukan initial public offering (IPO). Gong Bencai, President PetroChina International Companies in Indonesia menyatakan, pihaknya belum bermaksud untuk IPO. Sebab, saat ini belum berbentuk PT. Apabila ingin listing, perusahaan harus berbentu PT. Lanjut Bencai, saat ini induk usaha di Indonesia sudah listing di Hongkong, Shanghai dan New York.