JAKARTA. Menjelang kedatangan Raja Arab Saudi, Salman bin Abdulaziz Al-Saud, Kementerian Perhubungan bersiap. Mereka menyatakan, melakukan manajemen slot khusus untuk menyambut kedatangan orang nomor satu di Arab Saudi tersebut.Manajemen tersebut dilakukan terkait besarnya jumlah rombongan yang dibawa Raja Salman. Budi Karya Sumadi, Menteri Perhubungan mengatakan, manajamen khusus tersebut salah satunya dilakukan di Bandara Halim Perdana Kusuma."Khusus untuk Halim, manajemen dilakukan dengan kerjasama dengan TNI Angkatan Udara untuk memberikan ruang bagi pesawat mereka," katanya di Komplek Istana Negara, Senin (27/2).
Sambut Raja Salman, Kemhub siapkan slot khusus
JAKARTA. Menjelang kedatangan Raja Arab Saudi, Salman bin Abdulaziz Al-Saud, Kementerian Perhubungan bersiap. Mereka menyatakan, melakukan manajemen slot khusus untuk menyambut kedatangan orang nomor satu di Arab Saudi tersebut.Manajemen tersebut dilakukan terkait besarnya jumlah rombongan yang dibawa Raja Salman. Budi Karya Sumadi, Menteri Perhubungan mengatakan, manajamen khusus tersebut salah satunya dilakukan di Bandara Halim Perdana Kusuma."Khusus untuk Halim, manajemen dilakukan dengan kerjasama dengan TNI Angkatan Udara untuk memberikan ruang bagi pesawat mereka," katanya di Komplek Istana Negara, Senin (27/2).