JAKARTA. Perusahaan manufaktur pembuatan alat musik, PT Samick Indonesia berencana melakukan initial public offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia. Rencannya, Samick Indonesia akan melantai di bursa sekitar pertengahan tahun atau sekitar Juni dengan modal tahun buku Desember 2016.Samick, menjadi salah satu dari 14 perusahaan lain yang ingin melakukan IPO pada semester pertama tahun ini.Rencananya, manajemen akan menjual 30% kepemilikan saham perusahaan. Sayangnya, manajemen masih menyembunyikan besaran dana yang diincar. Nantinya, dana hasil IPO tersebut akan digunakan untuk refinacing utang, modal kerja perusahaan, dan ekspansi.
Samick Indonesia bersiap IPO di kuartal II
JAKARTA. Perusahaan manufaktur pembuatan alat musik, PT Samick Indonesia berencana melakukan initial public offering (IPO) di Bursa Efek Indonesia. Rencannya, Samick Indonesia akan melantai di bursa sekitar pertengahan tahun atau sekitar Juni dengan modal tahun buku Desember 2016.Samick, menjadi salah satu dari 14 perusahaan lain yang ingin melakukan IPO pada semester pertama tahun ini.Rencananya, manajemen akan menjual 30% kepemilikan saham perusahaan. Sayangnya, manajemen masih menyembunyikan besaran dana yang diincar. Nantinya, dana hasil IPO tersebut akan digunakan untuk refinacing utang, modal kerja perusahaan, dan ekspansi.