KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bisnis modal ventura masih melaju seiring dengan menjamurnya start up di Indonesia. Salah satu pemain, Golden Gate Ventures masih akan mengucurkan investasi bagi para start up Indonesia. Head of Indonesia Golden Gate Ventures Dea Surjadi menyatakan telah menyuntik dana segar kepada sekitar 16 perusahaan start up Indonesia. Pendanaan tersebut diberikan dengan rata-rata senilai US$ 500.000 hingga US$ 3 juta per start up. Baca Juga: Jungle Ventures cari dua start up Indonesia untuk disuntik dana segar
Sampai akhir 2019, Golden Gate Ventures masih berminat mencari start up untuk didanai
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bisnis modal ventura masih melaju seiring dengan menjamurnya start up di Indonesia. Salah satu pemain, Golden Gate Ventures masih akan mengucurkan investasi bagi para start up Indonesia. Head of Indonesia Golden Gate Ventures Dea Surjadi menyatakan telah menyuntik dana segar kepada sekitar 16 perusahaan start up Indonesia. Pendanaan tersebut diberikan dengan rata-rata senilai US$ 500.000 hingga US$ 3 juta per start up. Baca Juga: Jungle Ventures cari dua start up Indonesia untuk disuntik dana segar