KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan energi asal Korea Selatan, Samtan Co Ltd menjual kepemilikannya dalam PT Samindo Resources Tbk (MYOH) sejumlah 100 juta saham atau setara 4,54%. Saham tersebut dijual kepada perusahaan penanaman modal asing di Indonesia, PT Tristan Resources pada 10 April 2018. Berdasarkan keterbukaan informasi MYOH di situs Bursa Efek Indonesia (BEI), Kamis (19/4), Samtan sebagai pemegang saham pengendali melepas saham di harga Rp 800 per saham.
Samtan menjual 4,54% saham Samindo Resources
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan energi asal Korea Selatan, Samtan Co Ltd menjual kepemilikannya dalam PT Samindo Resources Tbk (MYOH) sejumlah 100 juta saham atau setara 4,54%. Saham tersebut dijual kepada perusahaan penanaman modal asing di Indonesia, PT Tristan Resources pada 10 April 2018. Berdasarkan keterbukaan informasi MYOH di situs Bursa Efek Indonesia (BEI), Kamis (19/4), Samtan sebagai pemegang saham pengendali melepas saham di harga Rp 800 per saham.