JAKARTA. Samuel Sekuritas Indonesia memprediksi, pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan terus melorot jika gagal untuk tetap berada di atas level 3.485."Dalam intraday chart, indeks kesulitan menembus resistance 3.520 hingga 3.550. Kemungkinan indeks akan koreksi dulu ke arah 3.445-3.453 pagi ini," jelas tim riset Samuel dalam situsnya www.e-samuel.com. Dijelaskan pula, indeks akan meneruskan kenaikan jika mampu melampaui level 3.520-3.550. Adapun saham-saham yang menjadi rekomendasi hari ini antara lain: PT Astra International (ASII) dengan target harga Rp 60.000 dan berhenti di Rp 51.000; PT Telkom Indonesia (TLKM) dengan target harga Rp 8.000 dan berhenti di Rp 7.500; dan PT Lippo Karawaci (LPKR) dengan target harga di Rp 640 dan berhenti di Rp 590.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Samuel: IHSG akan terus melorot jika gagal berada di atas level 3.485
JAKARTA. Samuel Sekuritas Indonesia memprediksi, pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akan terus melorot jika gagal untuk tetap berada di atas level 3.485."Dalam intraday chart, indeks kesulitan menembus resistance 3.520 hingga 3.550. Kemungkinan indeks akan koreksi dulu ke arah 3.445-3.453 pagi ini," jelas tim riset Samuel dalam situsnya www.e-samuel.com. Dijelaskan pula, indeks akan meneruskan kenaikan jika mampu melampaui level 3.520-3.550. Adapun saham-saham yang menjadi rekomendasi hari ini antara lain: PT Astra International (ASII) dengan target harga Rp 60.000 dan berhenti di Rp 51.000; PT Telkom Indonesia (TLKM) dengan target harga Rp 8.000 dan berhenti di Rp 7.500; dan PT Lippo Karawaci (LPKR) dengan target harga di Rp 640 dan berhenti di Rp 590.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News