KONTAN.CO.ID - Wakil Gubernur DKI Jakarta Terpilih Sandiaga Uno akan memanfaatkan momentum untuk mengembangkan infrastruktur Indonesia. Salah satunya, momen Asian Games pada Agustus 2018 mendatang, yang bisa menjadi acuan pemerintah memperbaiki infrastruktur Jakarta. Beberapa infrastruktur yang berpeluang dibenahi adalah Stasiun Kereta Api Kebayoran Lama yang padat pengunjung, dan perlu diintegrasikan. "Ini menjadi PR, Stasiun KA Kebayoran Lama sangat padat, tapi tidak terintegrasi dengan baik," kata Sandiaga saat mempresentasikan infrastruktur di Jakarta dengan tema "Untuk Maju Kotanya, Bahagia Warganya" di Auditorium Arifin Panirogo, Universitas Al-Alzhar, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (26/9).
Sandiaga ingin integrasikan transportasi DKI
KONTAN.CO.ID - Wakil Gubernur DKI Jakarta Terpilih Sandiaga Uno akan memanfaatkan momentum untuk mengembangkan infrastruktur Indonesia. Salah satunya, momen Asian Games pada Agustus 2018 mendatang, yang bisa menjadi acuan pemerintah memperbaiki infrastruktur Jakarta. Beberapa infrastruktur yang berpeluang dibenahi adalah Stasiun Kereta Api Kebayoran Lama yang padat pengunjung, dan perlu diintegrasikan. "Ini menjadi PR, Stasiun KA Kebayoran Lama sangat padat, tapi tidak terintegrasi dengan baik," kata Sandiaga saat mempresentasikan infrastruktur di Jakarta dengan tema "Untuk Maju Kotanya, Bahagia Warganya" di Auditorium Arifin Panirogo, Universitas Al-Alzhar, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (26/9).