KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sarana Multigriya Finansial (Persero) atau SMF telah menginisiasi 13 kali penerbitan transaksi sekuritisasi baik dengan skema KIK EBA maupun EBA-SP, dengan nilai total Rp 12,15 triliun. Nilai transaksi tersebut dari 2009 hingga saat ini. Direktur Utama Sarana Multigriya Finansial, Ananta Wiyogo mengungkapkan, transaksi tersebut sebanyak 12 kali dengan Bank BTN dan satu dengan Bank Mandiri. Baca Juga: Di tengah pandemi, kinerja EBA-SP SMF tetap terjaga
Sarana Multigriya Finansial telah terbitkan transaksi sekuritisasi Rp 12,15 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Sarana Multigriya Finansial (Persero) atau SMF telah menginisiasi 13 kali penerbitan transaksi sekuritisasi baik dengan skema KIK EBA maupun EBA-SP, dengan nilai total Rp 12,15 triliun. Nilai transaksi tersebut dari 2009 hingga saat ini. Direktur Utama Sarana Multigriya Finansial, Ananta Wiyogo mengungkapkan, transaksi tersebut sebanyak 12 kali dengan Bank BTN dan satu dengan Bank Mandiri. Baca Juga: Di tengah pandemi, kinerja EBA-SP SMF tetap terjaga