KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Thony Saut Situmorang mengatakan KPK tidak memiliki bukti yang menunjukkan adanya aksi perusakan barang bukti oleh penyidik. “Bukti rekamannya tidak ada orang nyobek begitu,” ungkap Saut di Gedung KPK, Kamis (11/10). Sebelumnya dalam sebuah hasil investigasi dari gabungan beberapa media di bawah bendera Indonesialeaks, mewartakan adanya perusakan buku bank bersampul merah atas nama Serang untuk Noor IR oleh penyidik Roland Ronaldy dan Harun.
Saut: KPK tidak punya bukti adanya perusakan barang bukti
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Thony Saut Situmorang mengatakan KPK tidak memiliki bukti yang menunjukkan adanya aksi perusakan barang bukti oleh penyidik. “Bukti rekamannya tidak ada orang nyobek begitu,” ungkap Saut di Gedung KPK, Kamis (11/10). Sebelumnya dalam sebuah hasil investigasi dari gabungan beberapa media di bawah bendera Indonesialeaks, mewartakan adanya perusakan buku bank bersampul merah atas nama Serang untuk Noor IR oleh penyidik Roland Ronaldy dan Harun.