KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Schroder Investment Management Indonesia mengumumkan rencana pembubaran dan likuidasi salah satu reksadananya. Berdasarkan pengumuman manajemen Schroders per Selasa (11/2), Schroder dan Deutsche Bank AG, Cabang Jakarta selaku Bank Kustodian sepakat untuk membubarkan dan melikuidasi produk reksadana Schroder Providence Fund. Baca Juga: Tahun depan, Schroder menargetkan dana kelolaan dapat tumbuh hingga 8%
Schroder Investment membubarkan reksadana campuran Schroder Providence Fund
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Schroder Investment Management Indonesia mengumumkan rencana pembubaran dan likuidasi salah satu reksadananya. Berdasarkan pengumuman manajemen Schroders per Selasa (11/2), Schroder dan Deutsche Bank AG, Cabang Jakarta selaku Bank Kustodian sepakat untuk membubarkan dan melikuidasi produk reksadana Schroder Providence Fund. Baca Juga: Tahun depan, Schroder menargetkan dana kelolaan dapat tumbuh hingga 8%