KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Musim pembagian dividen tahun buku 2019 masih berlanjut. Mengutip data RTI per Jumat (21/8), ada 13 emiten yang akan mencapai cum dividen di pasar reguler dan negosiasi pada pekan depan. Sebanyak 13 emiten tersebut adalah PT Mitrabara Adiperdana Tbk (MBAP) dengan dividen sebesar Rp 358 per saham, PT Mark Dynamics Indonesia Tbk (MARK) Rp 7, PT Maskapai Reasuransi Indonesia Tbk (MREI) Rp 50 per saham. Baca Juga: Sektor perbankan masih memimpin market cap di bursa saham Indonesia, ini kata analis
Sebanyak 13 emiten bakal bagi-bagi dividen, berikut prospeknya menurut analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Musim pembagian dividen tahun buku 2019 masih berlanjut. Mengutip data RTI per Jumat (21/8), ada 13 emiten yang akan mencapai cum dividen di pasar reguler dan negosiasi pada pekan depan. Sebanyak 13 emiten tersebut adalah PT Mitrabara Adiperdana Tbk (MBAP) dengan dividen sebesar Rp 358 per saham, PT Mark Dynamics Indonesia Tbk (MARK) Rp 7, PT Maskapai Reasuransi Indonesia Tbk (MREI) Rp 50 per saham. Baca Juga: Sektor perbankan masih memimpin market cap di bursa saham Indonesia, ini kata analis