KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo akan segera melantik Wakil Menteri (wamen) di jajaran Kabinet Indonesia Maju. Saat ini presiden tengah menyusun nama-nama yang akan menduduki posisi wamen di sejumlah kementerian. Presiden mengatakan wamen yang akan dilantik sebagian berasal dari partai politik dan sebagian lagi dari kalangan profesional. "Jadi diharapkan sore hari ini juga final semuanya dan segera dilantik, secepatnya," ujar Jokowi di kompleks istana kepresidenan, Kamis (24/10). Baca Juga: Menkeu Sri Mulyani pastikan kebutuhan Wamen masuk dalam APBN
Segera dilantik, sebagian wakil menteri berasal dari parpol?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo akan segera melantik Wakil Menteri (wamen) di jajaran Kabinet Indonesia Maju. Saat ini presiden tengah menyusun nama-nama yang akan menduduki posisi wamen di sejumlah kementerian. Presiden mengatakan wamen yang akan dilantik sebagian berasal dari partai politik dan sebagian lagi dari kalangan profesional. "Jadi diharapkan sore hari ini juga final semuanya dan segera dilantik, secepatnya," ujar Jokowi di kompleks istana kepresidenan, Kamis (24/10). Baca Juga: Menkeu Sri Mulyani pastikan kebutuhan Wamen masuk dalam APBN