KONTAN.CO.ID - BEIJING/WASHINGTON. Ketengangan di Selat Taiwan antara Amerika Serikat (AS) dan China kian meningkat. Hal itu dipicu kapal perang AS yang berlayar melalui Selat Taiwan. China menyatakan keprihatinan mendalam atas peristiwa tersebut pada hari Kamis, (25/7), sehari setelah China memperingatkan siap berperang jika Taiwan bergerak menuju kemerdekaan. Baca Juga: China siap perang, ini asal muasal konflik AS dan China di Selat Taiwan
Sehari usai China nyatakan siap berperang, Kapal Perang AS berlayar di selat Taiwan
KONTAN.CO.ID - BEIJING/WASHINGTON. Ketengangan di Selat Taiwan antara Amerika Serikat (AS) dan China kian meningkat. Hal itu dipicu kapal perang AS yang berlayar melalui Selat Taiwan. China menyatakan keprihatinan mendalam atas peristiwa tersebut pada hari Kamis, (25/7), sehari setelah China memperingatkan siap berperang jika Taiwan bergerak menuju kemerdekaan. Baca Juga: China siap perang, ini asal muasal konflik AS dan China di Selat Taiwan