KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten Rumah Sakit Mayapada milik Dato Sri Tahir, PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk (SRAJ) mencetak kinerja positif baik dari segi pendapatan maupun laba bersih hingga kuartal III-2024. Melansir laporan keuangannya di BEI Rabu (27/11), SRAJ mencatatkan laba Rp 8,3 miliar hingga kuartal III 2024, naik 120% dari periode yang sama tahun lalu merugi Rp 39,62 miliar. Pendapatan SRAJ tercatat sebesar Rp 2,3 triliun hingga periode sembilan bulan pertama tahun ini, naik 28,4% dari episode yang sama tahun lalu sebesar Rp 1,8 triliun. Pendapatan beban langsung perusahaan naik dari Rp 1,2 triliun menjadi Rp 1,65 triliun.
Sejahteraraya Anugrahjaya (SRAJ) Cetak Laba Rp 8,24 Miliar hingga Kuartal III 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten Rumah Sakit Mayapada milik Dato Sri Tahir, PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk (SRAJ) mencetak kinerja positif baik dari segi pendapatan maupun laba bersih hingga kuartal III-2024. Melansir laporan keuangannya di BEI Rabu (27/11), SRAJ mencatatkan laba Rp 8,3 miliar hingga kuartal III 2024, naik 120% dari periode yang sama tahun lalu merugi Rp 39,62 miliar. Pendapatan SRAJ tercatat sebesar Rp 2,3 triliun hingga periode sembilan bulan pertama tahun ini, naik 28,4% dari episode yang sama tahun lalu sebesar Rp 1,8 triliun. Pendapatan beban langsung perusahaan naik dari Rp 1,2 triliun menjadi Rp 1,65 triliun.