KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah mengakhiri perdagangan pekan ini dengan pelemahan tipis. Tercatat, kurs rupiah spot ditutup di level Rp 14.232 per dolar Amerika Serikat (AS). Rupiah spot melemah 0,08% dalam sehari dan melemah 0,09% sepekan. Analis menilai, pelemahan rupiah masih akan berlanjut di awal pekan ini, Senin (22/11). Sejumah negara di Eropa seperti Belanda dan Jerman tengah mengalami ledakan kasus penularan Covid-19. "Ini memicu adanya risk aversion," ujar analis DC Futures Lukman Leoang.
Sejumlah analis prediksi rupiah melemah terbatas pada perdagangan pekan depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah mengakhiri perdagangan pekan ini dengan pelemahan tipis. Tercatat, kurs rupiah spot ditutup di level Rp 14.232 per dolar Amerika Serikat (AS). Rupiah spot melemah 0,08% dalam sehari dan melemah 0,09% sepekan. Analis menilai, pelemahan rupiah masih akan berlanjut di awal pekan ini, Senin (22/11). Sejumah negara di Eropa seperti Belanda dan Jerman tengah mengalami ledakan kasus penularan Covid-19. "Ini memicu adanya risk aversion," ujar analis DC Futures Lukman Leoang.