KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pencarian dana melalui penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atawa rights issue kian diminati oleh emiten. Terbaru, ada PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) yang akan menggelar aksi penerbitan saham baru dengan HMETD. Aksi ini sejalan dengan rencana pembentukan holding BUMN ultra mikro lewat penyertaan saham di Pegadaian dan PNM. Selebihnya, BBRI akan memakai dana rights issue guna modal kerja mengembangkan ekosistem ultra mikro, serta bisnis mikro dan kecil. PT Pelayaran Nasional Bina Buana Raya Tbk (BBRM) juga berencana menggelar rights issue dengan melepas sebanyak 4,90 miliar saham baru bernominal Rp 50 per lembar saham dan harga pelaksanaan Rp 50 per saham.
Sejumlah emiten akan menggelar rights issue, siapa yang paling menarik?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pencarian dana melalui penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atawa rights issue kian diminati oleh emiten. Terbaru, ada PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) yang akan menggelar aksi penerbitan saham baru dengan HMETD. Aksi ini sejalan dengan rencana pembentukan holding BUMN ultra mikro lewat penyertaan saham di Pegadaian dan PNM. Selebihnya, BBRI akan memakai dana rights issue guna modal kerja mengembangkan ekosistem ultra mikro, serta bisnis mikro dan kecil. PT Pelayaran Nasional Bina Buana Raya Tbk (BBRM) juga berencana menggelar rights issue dengan melepas sebanyak 4,90 miliar saham baru bernominal Rp 50 per lembar saham dan harga pelaksanaan Rp 50 per saham.