KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat dari 82 kota Indeks Harga Konsumen (IHK), 44 kota mengalami inflasi dan 38 kota mengalami deflasi di bulan Agustus 2019. "Berdasar data tersebut, terlihat masih cukup banyak kota yang mengalami deflasi, yaitu 46% dari total kota IHK," kata Kepala BPS Suhariyanto pada Senin (2/9). Baca Juga: BPS: Inflasi Agustus 2019 sebesar 0,12% (mom)
Sejumlah kota ini mengalami deflasi tertinggi di bulan Agustus
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat dari 82 kota Indeks Harga Konsumen (IHK), 44 kota mengalami inflasi dan 38 kota mengalami deflasi di bulan Agustus 2019. "Berdasar data tersebut, terlihat masih cukup banyak kota yang mengalami deflasi, yaitu 46% dari total kota IHK," kata Kepala BPS Suhariyanto pada Senin (2/9). Baca Juga: BPS: Inflasi Agustus 2019 sebesar 0,12% (mom)