KONTAN.CO.ID - DOHA. Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres, secara terbuka menyayangkan sikap negara-negara kaya yang dianggap menekan negara-negara miskin dengan suku bunga dan harga bahan bakar yang tinggi. Berbicara di KTT Negara Terbelakang (LDC) di Doha, Qatar, hari Sabtu (4/3), Guterres menyampaikan bahwa negara-negara kaya harus menyediakan US$500 miliar per tahun untuk membantu negara lain yang mengalami masalah ekonomi. Kondisi tersebut membuat banyak negara kaya menjadi memiliki kekuatan untuk memberi tekanan lebih besar kepada mereka yang lebih miskin.
Sekjen PBB: Sistem Keuangan Global Dirancang untuk Menguntungkan Negara Kaya
KONTAN.CO.ID - DOHA. Sekretaris Jenderal PBB, Antonio Guterres, secara terbuka menyayangkan sikap negara-negara kaya yang dianggap menekan negara-negara miskin dengan suku bunga dan harga bahan bakar yang tinggi. Berbicara di KTT Negara Terbelakang (LDC) di Doha, Qatar, hari Sabtu (4/3), Guterres menyampaikan bahwa negara-negara kaya harus menyediakan US$500 miliar per tahun untuk membantu negara lain yang mengalami masalah ekonomi. Kondisi tersebut membuat banyak negara kaya menjadi memiliki kekuatan untuk memberi tekanan lebih besar kepada mereka yang lebih miskin.