JAKARTA. Menjelang akhir tahun, analis menyarankan para investor untuk mengambil obligasi jangka menengah di portofolio mereka. Selain itu, pemilihan emas sebagai investasi sekunder juga dinilai baik. Risza Bambang, Perencana Keuangan One Shildt Financial Planning, melihat sejatinya para investor harus melirik ke investasi jangka menengah. Surat utang negara (SUN) yang bertenor jangka menengah dinilai dia dapat diandalkan karena minim risiko. Memang, tidak seperti obligasi korporasi, risiko pemerintah gagal bayar memang cenderung kecil.
Selain obligasi, juga perbanyak mengoleksi emas
JAKARTA. Menjelang akhir tahun, analis menyarankan para investor untuk mengambil obligasi jangka menengah di portofolio mereka. Selain itu, pemilihan emas sebagai investasi sekunder juga dinilai baik. Risza Bambang, Perencana Keuangan One Shildt Financial Planning, melihat sejatinya para investor harus melirik ke investasi jangka menengah. Surat utang negara (SUN) yang bertenor jangka menengah dinilai dia dapat diandalkan karena minim risiko. Memang, tidak seperti obligasi korporasi, risiko pemerintah gagal bayar memang cenderung kecil.