KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Thailand, negara pertama di luar China yang mengonfirmasi kasus virus corona, pada Rabu (13/5) melaporkan tidak ada infeksi baru untuk pertama kalinya dalam dua bulan terakhir. "Kita semua bisa merasa lega tetapi tidak lengah," kata Taweesin Wisanuyothin, juru bicara Pusat Administrasi Situasi Covid-19 Thailand, seperti dikutip Reuters. "Kita perlu melanjutkan dengan langkah-langkah utama, tetap mencuci tangan, menjaga jarak sosial, dan memakai masker," ujarnya.
Selamat, Thailand laporkan nol kasus baru corona sejak 9 Maret
KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Thailand, negara pertama di luar China yang mengonfirmasi kasus virus corona, pada Rabu (13/5) melaporkan tidak ada infeksi baru untuk pertama kalinya dalam dua bulan terakhir. "Kita semua bisa merasa lega tetapi tidak lengah," kata Taweesin Wisanuyothin, juru bicara Pusat Administrasi Situasi Covid-19 Thailand, seperti dikutip Reuters. "Kita perlu melanjutkan dengan langkah-langkah utama, tetap mencuci tangan, menjaga jarak sosial, dan memakai masker," ujarnya.