KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepekan lalu, kinerja indeks reksadana kompak menguat, meski Indeks Harga Saham Gabungan tercatat turun 0,35%. Berdasarkan rilis Infovesta Utama, Senin (2/4) indeks reksadana saham melonjak paling tinggi sebesar 1,59%. Kenaikan diikuti indeks reksadana campuran yang naik 0,50%. Kompak, indeks reksadana pendapatan tetap menanjak 0,47%. Sementara, kinerja reksadana pasar uang cenderung stagnan dengan pertumbuhan 0,05%.
Seluruh indeks reksadana menguat sepekan lalu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepekan lalu, kinerja indeks reksadana kompak menguat, meski Indeks Harga Saham Gabungan tercatat turun 0,35%. Berdasarkan rilis Infovesta Utama, Senin (2/4) indeks reksadana saham melonjak paling tinggi sebesar 1,59%. Kenaikan diikuti indeks reksadana campuran yang naik 0,50%. Kompak, indeks reksadana pendapatan tetap menanjak 0,47%. Sementara, kinerja reksadana pasar uang cenderung stagnan dengan pertumbuhan 0,05%.