KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Vale Indonesia Tbk nampaknya belum bisa menunjukkan kinerja yang prima di separuh pertama 2019. Hal ini tercermin dari kinerja keuangan perusahaan yang bergerak di bidang tambang dan pengolahan nikel ini. Melansir laporan keuangan tengah tahun INCO (5/8), pendapatan perusahaan ini turun drastis sebesar 22% menjadi US$ 292,25 juta. Di periode yang sama tahun sebelumnya, pendapatan INCO menembus angka US$ 374,61 juta. Baca Juga: Ekspansi Vale Indonesia (INCO) di luar tambang Sorowako terganjal izin
Semester I 2019, Vale Indonesia (INCO) catatkan kerugian hingga US$ 26,18 juta
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Vale Indonesia Tbk nampaknya belum bisa menunjukkan kinerja yang prima di separuh pertama 2019. Hal ini tercermin dari kinerja keuangan perusahaan yang bergerak di bidang tambang dan pengolahan nikel ini. Melansir laporan keuangan tengah tahun INCO (5/8), pendapatan perusahaan ini turun drastis sebesar 22% menjadi US$ 292,25 juta. Di periode yang sama tahun sebelumnya, pendapatan INCO menembus angka US$ 374,61 juta. Baca Juga: Ekspansi Vale Indonesia (INCO) di luar tambang Sorowako terganjal izin