KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat rata-rata jumlah transaksi penggunaan mata uang lokal atau local currency transaction (LCT) makin meningkat. Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Destry Damayanti mengungkapkan, selama semester I-2023 total nilai transaksi LCT ekuivalen US$ 3,2 miliar. Jumlah ini meningkat pesat bila dibandingkan dengan data yang diungkapkan BI sebelumnya. Destry pada waktu itu bilang, total nilai transaksi LCT dua bulan pertama tahun ini sebesar ekuivalen US$ 957 juta.
Semester I-2023, Total Nilai Transaksi LCT Sudah Mencapai US$ 3,2 Miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat rata-rata jumlah transaksi penggunaan mata uang lokal atau local currency transaction (LCT) makin meningkat. Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Destry Damayanti mengungkapkan, selama semester I-2023 total nilai transaksi LCT ekuivalen US$ 3,2 miliar. Jumlah ini meningkat pesat bila dibandingkan dengan data yang diungkapkan BI sebelumnya. Destry pada waktu itu bilang, total nilai transaksi LCT dua bulan pertama tahun ini sebesar ekuivalen US$ 957 juta.